Hadiah :
1 pemenang utama: uang tunai Rp2.000.0005 pemenang inspiratif: uang tunai Rp250.000 untuk masing-masing pemenang.
Penasaran, gimana caranya? Intip yuk :
Petunjuk :
- Peserta menulis tulisan pendek sesuai tema dan mengunggahnya di blog pribadi (blog apa saja, boleh tumblr atau web blog). Peserta boleh mengikutsertakan lebih dari satu tulisan pendek.
- Sertakan hashtag #BeraniLebih di dalam tulisan pendek.
- Peserta wajib share judul dan link tulisan pendek miliknya di akun social media milik peserta (twitter dan FB), mention akun social media @LightofWomen, dan pakai hashtag #BeraniLebih. Contoh di twitter: Bahagia itu Sederhana @lightofwomen #BeraniLebih -- tulis link --
- Jika peserta mengikutsertakan lebih dari satu tulisan pendek, maka link tulisan harus dishare lewat dua tweet atau dua post FB yang berbeda
- Wajib like fanspage Light of Women https://www.facebook.com/lightofwomen
Kriteria Penulisan:
- Minimal 300 kata, maksimal 500 kata per judul.
- Tulisan pendek ditulis dalam bahasa Indonesia, tidak perlu terlalu baku.
- Tidak mempromosikan produk, merk, logo, merk dagang apapun.
- Tulisan pendek harus asli atau orisinil milik peserta, tidak boleh plagiat.
- Jika ada bagian tulisan yang mengutip atau menyadur, peserta wajb menuliskan sumber tulisan.
- Pada bagian penutup tulisan pendek, peserta wajib menuliskan akun-akun social media yang dimiliki (khususnya FB dan twitter). Kata-kata pada bagian ini tidak akan dihitung dalam jumlah minimal dan maksimal kata tulisan pendek.
- Tulisan pendek yang akan dinilai juri adalah tulisan yang pendek yang link-nya sukses masuk dalam notifikasi twitter @LightofWomen selama periode kompetisi (19 Maret – 30 April 2015). Untuk itu, sebaiknya akunsocial media peserta tidak di-lock selama periode kompetisi.
- Tulisan pendek yang diunggah DILARANG mengandung unsur SARA, politik, dan seks.
Pengumuman Pemenang:
9 Mei 2015Yuk buruan ikut…..semoga beruntung yaa…
SUmber Info : Light Of Women ID
Loading...