Dalam rangka memperingati ulang tahun yang ke -20, Telkomsel mengadakan serangkaian acara, salah satunya Selfie berhadiah Voucher 250 ribu. Mau ikutan, simak caranya yuk...
Info : Kontes Foto
Tema : Selfie kontes Ultah TSel
Penyelenggara : Befuncolorful
Periode
Hingga 25 Mei 2015Hadiah
Voucher 250 ribu rupiah untuk 2 pemenangCara ikutan
- Buat foto selfie dengan tema Ulang Tahun Telkomsel
- Foto dibuat semenarik mungkin yaa
- Upload foto kamu ke Instagram dan sertakan hastag #tsel20tahun dan tag @BeFunNColorful
Sumber Info : https://instagram.com/p/20fbgmupKl/
Loading...